Monday 13 February 2012

Naungan Cinta


Banyak orang mengira kalau pacaran itu nikmat, pacaran itu indah, tapi semata itu hanya keindahan didunia belaka saja apalagi kalau dunia semakin gelap dengan perbuatan yang tak pernah sadar membutakan mata hati kita. Wah jaman sekarang kalau tidak bisa menahan semua keinginan kita (nafsu) akan menyebabkan kita menjadi moralitas yang senonol melakukan apa saja untuk kenikmatan, bisa saja menghalalkan apa yang diharamkan oleh hukum, baik hukum negara maupun hukum agama masing-masing.

 Naungan CINTA lah yang selama ini menjadi salah satu alasan seseorang pacaran, dari cinta inilah seharusnya kita mngetahui apa arti tentang kasih sayang antar sesama, sebenarnya percintaan hanyalah suatu proses pendekatan antara  dua insan untuk menjalin ke jenjang pernikahan, tapi aktivitas percintaan yang salah ditandai dengan rasa kasih sayang yang sangat mendalam hingga timbul adanya pencumbuan, bahkan sampai aktifitas seksualitas. Kalaupun seperti ini akhir zamanlha yang akan menjawabnya, cinta diluar nikah inilah  sebenarnya yang disebut ta'aruf atau pendekatan. 

Nikmatnya pacaran setelah pernikahan, ya itulah yang menjadi inspirasi suwargo untuk menegakkan  kelemahan bercinta yang mungkin kini telah membutakan manusia di dunia, dan bisa saling menghormati satu sama lain. Sehingga tidak menimbulkan kelemahan diri kita. Damai dan sejahtera.

2 comments:

  1. Picnya bagus,hehe.
    Motivasi berharga dalam dunia percintaan,nice share kawan,maksih ya,happy blogging.

    ReplyDelete
  2. terima kasih agan komentnya mengispirasi banget

    ReplyDelete